Islam adalah Agama terakhir yang diturunkan oleh Allah Swt kepada manusia. Islam merupakan penyempurna Agama-agama sebelumnya. Nabi Muhammad Saw sebagai penutup para Nabi adalah orang yang Allah Swt tugaskan untuk membawa risalah Islam. Islam yang dibawa Nabi Muhammad Saw mencakup segala aspek. Islam adalah Agama, Ummat, Negara dan Peradaban.
Islam telah menunjukan kebenaran yang nyata dan itu terlihat dan terekam dengan jelas sepanjang perjalanan Islam. Kendati demikian, kebenaran tidak selamanya dapat diterima oleh semua pihak, namun justru dimana ia berada pasti ada yang mengingkarinya.
Kondisi seperti inilah yang terjadi terhadap Islam dimata Barat, Islam mereka anggap sebagai ancaman terbesar yang menganggu keberlangsungan peradaban Barat. Maka dari itu berbagai kajian tentang ke-Islaman (al-dirāsāt al-Islāmiyyah)